
Seri Financial Check up
Dokumentasi dalam berbagai hal sangatlah penting, jika ada saja satu hal yang tidak terdokumentasikan maka masalah akan menghadangnya. Contoh yang sering terjadi adalah masalah pertanahan yaitu sertifikat kepemilikan. Seseorang merasa bahwa tanahnya itu adalah warisan keluarga sejak puluhan tahun yang lalu, hanya karena dia tidak paham bahwa di depan hukum klaim kepemilikan haruslah dibuktikan...